Diposting Pada: Rabu, 28 Agustus 2019
MAN 2 SUNGAI PENUH GELAR PESTA DEMOKRASI


MAN 2 SUNGAI PENUH GELAR PESTA DEMOKRASISungai Penuh (MAN 2) – Selasa, 27 November 2019, Dimulai hari Jum’at sampai Pada Sabtu Tanggal 24 Agustus 2019 MAN 2 Sungai Penuh melaksanakan Pemilihan Ketua dan Wakil untuk 4 organisasi yang ada di MAN 2 Sungai Penuh, baik untuk pemilihan pengurus OSIM,PRAMUKA, PMR maupun ROHIS untuk periode 2019 – 2020.

Pada pemilhan Ketua dan Wakil Ketua OSIM semua Guru,TU, KARYAWAN-KARYAWATI dan seluruh Siswa-siswi MAN 2 Sungai Penuh ikut berpartisipasi dan memberikan hak pilihnya masing-masing. Di tahun ini 4 pasangan yang mencalonkan diri sebagai Pemilihan Ketua dan Wakil Osim, Dimana ke empat calon itu berasal dari kelas X dan XI.

Calon NO Urut 01 FADR dan TIANDA, NO Urut 02 AKRAM TARMIZI dan RIYADI, NO Urut 03 MIKEL dan ZACKY dan NO Urut 04 ENJEL dan DWI. Dan pada tahu 2019 ini pemilihan ketua dan Wakil Osim berjalan dengan tertib, begitu juga calon-calon untuk kepengurusan PRAMUKA,PMR dan ROHIS.

Syafri Juana, S.Pd, M.Pd selaku Kepala Madrasah, dimana didalam pengarahan atau isi pidato yang beliau sampaikan, beliau berkata “Didalam permainan, pilih memilih tentu ada kalah dan menangnya, bagi yang menang bertanggung jawablah atas amanah yang diberikan, begitu sebaliknya yang kalah tetap mendukung program dan kinerja teman-teman anda yang terpilih demi kemajuan MAN 2 sungai penuh baik dibidang ekstrakurikuler maupun di bidang lainnya".
(angga.s)



 


1019x
Dibaca

Berita Lainnya:

  1. HARI KE 2 UAMBN-BK MAN 2 SUNGAI PENUH MASIH MENDAPAT KUNJUNGAN DARI KANTOR KEMENAG KOTA SUNGAI PENUH 945x dibaca
  2. HARI PERTAMA PELAKSANAAN UJIAN TENGAH SEMESTER DAN SEMESTER GENAP MAN 2 SPN T.P 2022/2023 66x dibaca
  3. MAN 2 SPN MEMPERINGATI HARI GURU NASIONAL DENGAN BERMACAM PERLOMBAAN 277x dibaca
  4. UPACARA BENDERA DILOKASI BARU MAN 2 SUNGAI PENUH 541x dibaca
  5. KEPALA MAN 2 SUNGAI PENUH IMAMI SHOLAT SUNNAH DHUHA 484x dibaca

Halaman ini diakses pada 29-03-2024 19:39:25 wib
Diproses dalam waktu : 0.327 detik
Diakses dari ip address: 127.0.0.1
Copyright © 2018 Bidang Pendidikan Madrasah Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi - Allright Reserved